Ginda Burnama: Tenang Bang Muflihun, Partai Gerindra Ada di Sini

BERMADAH.CO.ID, PEKANBARU - Suara Menggema terdengar gemuruh dan membuat para simpatisan Pro Uun merinding dan haru saat Ginda Burnama menggaungkan kata-kata "tenang Bang Muflihun, Partai Gerindra ada di sini ".
Mendengarkan Ginda Burnama saat mengatakan kata-kata itu di hadapan para simpatisan Bang Uun di hotel D' lira jalan Pepaya Kecamatan Sukajadi, seluruhnyapun sontak memberikan tepuk tangan dan teriakan gemuruh membuat suasana semakin haru.
Dalam sambutannya Ginda kembali menceritakan tentang beberapa hal yang dialami Muflihun ketika dirinya menunggu surat rekomendasi dari partai politik.
"Jadi begini bapak/ibu saya tau betul apa yang sudah dirasakan oleh Bang Muflihun ketika beliau berjuang untuk mengambil SK dari partai Gerindra maupun partai PAN, " ujarnya.
Dimana Bang Uun, lanjut Ginda seperti kapal kecil yang terombang-ambing di tengah lautan dan tetapi usaha semangat beliau untuk memperjuangkannya sangat luar biasa. "Hingga perahu itupun bertemu dengan kapal besar bersandar pada dirinya," kata Ginda.
Lanjutnya, ketika ada kapal yang bersandar ke kapal Bang Uun, ternyata sosok sang penyelamat itu adalah Ketua DPD Partai Gerindra Riau Bung Rahul dan yang tidak terduga dimana tak lama keluar M Nasir yang menghantarkan Bang Uun mencapai niat untuk Maju Walikota Pekanbaru. "Jadi seperti itulah lika-liku beliau untuk meyakinkan partai politik bapak/ibu, jalan sulit yang ia lalui sangat dahsyat gelombangnya," ungkapnya.
Ginda juga berpesan kepada seluruh simpatisan Pro Uun. "Satukan tekat, satukan niat jangan sia-siakan perjuangan Bang Uun, beliau sudah menghibahkan semuanya demi masyarakat Pekanbaru ,untuk Pekanbaru Tumbuh dan Bermarwah," ucap Ginda mengajak kepada seluruh simpatisan dan Warga Kota Pekanbaru.(***)
Berita Terkait
- Pemkab Siak Ajak Masyarakat dan Media Sukseskan Serindit Boat Race 28-31 Agustus0
- Muflihun Perkenalkan Ade Hartati dan Partai Pengusung Kepada Seluruh Simpatisan Pro UUN0
- Ivent SERINDIT BOAT RACE 2024, Dinas Pariwisata Bersama Diskominfo Siak0
- Ivent SERINDIT BOAT RACE 2024, Dinas Pariwisata Bersama Diskominfo Siak0
- Polres Pelalawan Gelar Simulasi Sispam Kota untuk Pengamanan Pilkada Serentak 20240
- Senin 26 Agustus, Personil Babinsa Koramil 02/SA Komsos dan Sosialisasi Nilai-Nilai Pancasila0
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit, Senin 26 Agustus0
- Pria Diduga Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Langgam Ditangkap, Motor Sudah Dijual0
- Safry Sarif Terpilih sebagai Ketua Kesuma PKDP Kota Pekanbaru Periode 2024-20290
- Selama Tiga Hari, Open Lomba Dayung Limo Kecamatan Sungai Apit Telah Usai0
Berita Populer
- DR Karmila Sari Dorong Pengembangan SMAN Olahraga Riau
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit, Jumat 8 November
- Luncurkan Implementasi Layanan Elektronik se-Bali,Menteri AHY:BPN Siap Layani Masyarakat MakinCepat
- Penangkapan Jaringan Internasional Narkoba di Riau, Empat Tersangka Ditangkap
- Bangun Literasi Masyarakat Lewat Program Transformasi Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial
- Festival Pilkada Riau 2024
- 382 Personil Polri Diterjunkan untuk Pengamanan TPS Pilkada di Kabupaten Pelalawan
- Wisuda Unisi 2024, Momen Keberhasilan dan Harapan Baru bagi Lulusan
- Perubahan Tradisi Perkawinan Suku Petalangan di Desa Palas, Kecamatan Pangkalan Kuras, Pelalawan
- Rombongan Kajati Riau Monev di Kejari Pelalawan
