▴Pelantikan Bupati Siak▴ Pemberian Bibit Cabe dan Pepaya Colifornia, Hijaukan Masjid Agung Al-Firdaus

BERMADAH.CO.ID, PEKANBARU - Sukses pemberian bibit cabe betempat kantor Lurah Tuah Negeri belum lama ini, kini atas nama Ketua Serikat Tani Islam Indonesia (STII) Riau meluncurkan sebanyak 20 bibit cabe dan Pepaya Colifornia.
Pemberian 20 bibit Cabe dan Pepaya Colifornia berlangsung, Sabtu sore, (24/1/2026) bertempat Masjid Agung Firdaus komplek Perkantoran Walikota Pekanbaru.
Menurut Ketua STII Riau, Ayat Cahyadi yang didampingi Ketua STII Pekanbaru Riyono Gede Trisoko dan beberapa pengurus termasuk Sekretaris Singgih, bahwa pemberian bibit Cabe maupun Pepaya California salah satu bentuk kepedulian dalam memfaatkan lahan kosong dijadikan ladang untuk sebagai swadaya ketahanan pangan progam Presiden RI Prabowo Subianto.
"Sesungguhnya, inilah bentuk wujud sebenarnya yang mana dilakukan oleh STII seluruh Provinsi Riau memanfaatkan lahan kosong untuk bercocok tanam," jelas Ayat Cahyadi kepada awak media usai penyerahan bibit Cabe maupun Pepaya California.
Dijelaskannya, beranjak dari sini, STII seluruh Provinsi, khususnya Riau dan kabupaten/kota berkomitmen untuk ke depannya, akan menghidupkan lahan kosong menjadi daunan hijau, bermanfaat bagi ketahanan pangan yang produktif.
"Dengan niat yang tulus, semoga Masjid Agung Al-Firdaus ke depannya akan menghijau dengan tanaman bermanfaat bagi kehidupan selanjutnya. Saya berpesan rawat dengan rajin menyiram hingga tumbuh secara baik. Tanam buah Mangga Kuini, Mangga Indramayu, mari kita rajin bertani, agar hidup lebih maju," demikian Ayat Cahyadi.(***)
Berita Terkait
- Yudhistira Ade Pratama Pimpin HPMKG 2025–20270
- Sabtu 24 Januari, Babinsa Koramil 02/Sungai Apit Komsos di Kampung T Batil0
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit Sabtu 24 Januari0
- Presiden Prabowo Siap Hadir di HPN 20260
- ASEAN Para GamesThailand, Atlet NPC Riau Kembali Sumbang Medali untuk Indonesia0
- Pelayanan Regident Polres Siak Dukung Program Kapolda Riau0
- Dua Warga Bukit Gajah Dibekuk Kasus Pencurian Galah Palm Pro PT IIS0
- Jumat 23 Januari, Babinsa Koramil 02/Sungai Apit Komsos di Kampung Mengkapan0
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit Jumat 23 Januari0
- Tiga ASN Pelalawan Jadi Tersangka, BKPSDM Tegaskan Layanan Tetap Berjalan0
Berita Populer
- DR Karmila Sari Dorong Pengembangan SMAN Olahraga Riau
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit, Jumat 8 November
- Luncurkan Implementasi Layanan Elektronik se-Bali,Menteri AHY:BPN Siap Layani Masyarakat MakinCepat
- Penangkapan Jaringan Internasional Narkoba di Riau, Empat Tersangka Ditangkap
- Bangun Literasi Masyarakat Lewat Program Transformasi Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial
- Festival Pilkada Riau 2024
- 382 Personil Polri Diterjunkan untuk Pengamanan TPS Pilkada di Kabupaten Pelalawan
- Wisuda Unisi 2024, Momen Keberhasilan dan Harapan Baru bagi Lulusan
- Perubahan Tradisi Perkawinan Suku Petalangan di Desa Palas, Kecamatan Pangkalan Kuras, Pelalawan
- Rombongan Kajati Riau Monev di Kejari Pelalawan







