▴Pelantikan Bupati Siak▴ Selamat Bertanding Atlet Asean Para Games Thailand 2026, Ini Pesan Ketua NPC Riau

BERMADAH.CO.ID, PEKANBARU - Semangat dan motivasi untuk seluruh atlet Asean Para Gemes Thailand 2026 terucap dari Ketua National Paralimpik Committee Indonesia (NPCI) Riau Jaya Kusuma.
Pemberian ucapan semangat dan motivasi juga diiringi dengan doa bersama seluruh pengurus NPC Riau.
"Selamat jalan untuk seluruh atlet Asean Para Gemes Thailand 2026 dan berjuanglah serta torehkan prestasi dengan kumandangkan lagu Indonesia Raya hingga pelosok Negeri Gajah Putih tersebut. Kami keluarga besar NPC Riau senantiasa mendoakan agar diberi kesehatan dalam bertanding secara sportivitas tanpa memandang rendah lawan. Sukses selalu untuk semuanya," ungkap Ketua NPC Riau melalui Sekretaris, Indra Warman, Rabu, (14/1/26) kepada media.
Dikatakan Indra Warman, pesan Ketua NPC Riau Jaya Kusuma, tetap selalu jaga kesehatan selama dan ikuti semua instruksi yang telah dijadwalkan dalam perhelatan tersebut.
Ditegaskannya, ajang ini salah satu bentuk komitmen dalam meraih prestasi dan sekaligus mengharumkan nama Indonesia dalam perhelatan olahraga bergengsi.
"Sekali lagi, tetap mengedepankan aturan yang sudah ditetapkan dalam pertandingan dan doa juga dari Ketua NPC Riau. Mudahkan segala bentuk proses, sehingga nanti bisa bersama untuk menyaksikan langsung perhelatan ini, " tutupnya.(***)
Berita Terkait
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit, Rabu 14 Januari0
- Rabu 14 Januari, Babinsa Koramil 02/Sungai Apit Komsos di Kampung Tanjung Kuras0
- Perubahan Struktur SOTK, Wabup Syamsurizal Lantik dan Kukuhkan 198 Pejabat di Lingkungan Pemda Siak0
- Perkara Dugaan Korupsi Pupuk Subsidi, Kejari Pelalawan Tetapkan 15 Tersangka0
- Kenduri Apam, Tradisi Adat Siak Peringati Isra Mikraj dan Sambut Ramadan0
- Selasa 13 Januari, Babinsa Koramil 02/SA Komsos dan Sosialisasi Nilai-Nilai Pancasila0
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit, Selasa 13 Januari0
- Transparansi PLTA Koto Panjang Dinilai Kunci Lindungi Masyarakat Hilir0
- Sekretaris Daerah Siak Mahadar Hadiri HUT PT Permodalan Siak ke-190
- Siswa SMPN 4 Pekanbaru Harumkan Riau, Raih Juara Nasional Tenis Yunior New Armada Cup 20260
Berita Populer
- DR Karmila Sari Dorong Pengembangan SMAN Olahraga Riau
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit, Jumat 8 November
- Luncurkan Implementasi Layanan Elektronik se-Bali,Menteri AHY:BPN Siap Layani Masyarakat MakinCepat
- Penangkapan Jaringan Internasional Narkoba di Riau, Empat Tersangka Ditangkap
- Bangun Literasi Masyarakat Lewat Program Transformasi Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial
- Festival Pilkada Riau 2024
- 382 Personil Polri Diterjunkan untuk Pengamanan TPS Pilkada di Kabupaten Pelalawan
- Wisuda Unisi 2024, Momen Keberhasilan dan Harapan Baru bagi Lulusan
- Perubahan Tradisi Perkawinan Suku Petalangan di Desa Palas, Kecamatan Pangkalan Kuras, Pelalawan
- Rombongan Kajati Riau Monev di Kejari Pelalawan







