▴Pelantikan Bupati Siak▴ DPD AWI Riau Sedang Berbenah, Optimis Segera Dilantik

Keterangan Gambar : Effendi Basri Sekretaris DPD AWI Provinsi Riau
BERMADAH.CO.ID, PEKANBARU - Dewan Pimpinan Daerah Aliansi wartawan Indonesia (DPD-AWI) Provinsi Riau, yang diketuai, Muhammad Nasir, Sekretaris, Effendi Basri dan Bendahara Sampir Bianto, saat ini sedang bagi tugas sesuai dengan Tupoksi masing-masing, sejak SK bernomor, 148/SK/DPP- AWI/XII /2025, yang dikeluarkan DPP AWI, ditandatangani Drs.H.Syamsuddin HA.MM dengan Sekjend Khairul Anwar SH.MH tertanggal 14 November 2025 yang lalu, diterbitkan maka DPD AWI Provinsi Riau bekerja exstra keras untuk menyusun struktur di tingkat DPC di tiap-tiap kabupaten dan kotamadya.
Effendi Basri selaku Sekretaris DPD AWI Provinsi Riau saat ditemui oleh awak media di ruang kerjanya Sabtu (17/1/2026), menjelaskan bahwa saat ini sudah terstruktur di 7 kabupaten dan 1 kotamadya yang sudah bergabung dengan DPD AWI Provinsi.
Di antaranya :
1. DPC AWI kabupaten Siak diketuai Zulfahmi
2.DPC.AWI kabupaten Rohil, Mahluddin Ritonga
3.DPC.AWI kabupaten Rohul,Sukrial Halomoan Nasution
4.DPC.AWI kabupaten Bengkalis Diketuai Effendi Basri
5.DPC.AWI Kabupaten Pelalawan yang diketuai Baringinto Gurning
6.DPC.AWI kabupaten Meranti.yang diketuai, M.Kosir
7.DPC-AWI kotya Dumai, sedang menyusun Pengurus.
Ia juga menambahkan, kabupaten Kuansing, Kampar, dan kota Pekanbaru sedang berjalan penyusunan struktur hanya saja belum rampung. "Untuk DPC AWI Bengkalis diketuai oleh saya sendiri sekaligus mengisi jabatan selaku Sekjen di DPD provinsi Riau," ujarnya.
"Alhamdulilah dengan komitmen kita bersama TIM jajaran DPD provinsi Riau tetap istikomah dan beriktiar. Mudah-mudahan dapat menuju target hingga mencapai 10 kabupaten dan 2 kota madya sudah terstruktur dalam tempo dekat ini," tegasnya.
Menurut perhitungan, untuk acara Pelantikan, yang direncanakan Ahkir Januari 2026, DPD AWI dan DPC segera dilantik, namun masih ada beberapa hal yang masih dibahas di DPD ini. Maka, sebutnya, jadwal pelantikan bisa saja diundur sembari berkoordinasi terus untuk pemantapan acara tersebut dengan DPP AWI di Jakarta.
Efendi Basri selaku Sekretaris AWI, daerah provinsi menegaskan seraya mengakhiri komentarnya kepada awak media, pelantikan serentak ini direncanakan dihadiri oleh Drs H.Syamsuddin HA,MM selaku Ketua Umum, Khairul Anuwar SH,MH selaku Sekretaris Jendral,dan juga dihadiri Ketua I M.Elhan Zakaria , Koordinator wilayah (Korwil) yang membawahi beberapa tingkat provinsi salah satunya termasuk Riau.(Darwis)
Sumber :Realise resmi
Humas DPD AWI provinsi Riau.
Berita Terkait
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit Sabtu 17 Januari0
- Sabtu 17 Januari, Babinsa Koramil 02/Sungai Apit Komsos di Tj Kuras0
- Jumat 16 Januari, Babinsa Koramil 02/Sungai Apit Komsos di Kampung Pebadaran0
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit, Jumat 16 Januari0
- Kemah Budaya Wartawan, Terobosan Baru HPN 2026 di Tanah Baduy0
- Warga Pangkalan Kerinci Geger, Pria Ditemukan Tergantung di Rumahnya0
- Kapolda Riau Ajak Generasi Muda Berani Peduli Demi Masa Depan Lingkungan0
- Ayah Tiri Diamankan Polisi, Kasus Persetubuhan Anak Gegerkan Pangkalan Kuras0
- Polres Pelalawan Tangani Laporan Dugaan Pencabulan Anak di Pangkalan Kerinci0
- Penggerebekan Narkoba di Ukui, Polisi Amankan Puluhan Paket Sabu0
Berita Populer
- DR Karmila Sari Dorong Pengembangan SMAN Olahraga Riau
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit, Jumat 8 November
- Luncurkan Implementasi Layanan Elektronik se-Bali,Menteri AHY:BPN Siap Layani Masyarakat MakinCepat
- Penangkapan Jaringan Internasional Narkoba di Riau, Empat Tersangka Ditangkap
- Bangun Literasi Masyarakat Lewat Program Transformasi Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial
- Festival Pilkada Riau 2024
- 382 Personil Polri Diterjunkan untuk Pengamanan TPS Pilkada di Kabupaten Pelalawan
- Wisuda Unisi 2024, Momen Keberhasilan dan Harapan Baru bagi Lulusan
- Perubahan Tradisi Perkawinan Suku Petalangan di Desa Palas, Kecamatan Pangkalan Kuras, Pelalawan
- Rombongan Kajati Riau Monev di Kejari Pelalawan







